Saturday, 29 June 2013

CARA MENGGANTI TEMPLATE BLOG

Template Blog adalah muka daripada suatu blog. Template yang rapi, cantik dan sederhana akan menarik visitor untuk melihat lebih lanjut tentang isi konten yang akan kita sajikan. Oleh karena itu penampilan blog sangat tergantung pada template yang kita gunakan. Pemakaian Template diusahakan sesuai dengan tema yang kita bawakan dan juga dirancang dengan sesederhana mungkin serta penggunaan warna yang cocok. Template dan Desain Blog yang terlalu rumit dan warnanya yang tidak sesuai akan mempersulit Visitor untuk melihat lebih lanjut terhadap isi konten blog kita.

Di Blogger/Blogspot, kita dapat menggantikan Template sesuai dengan selera kita. Blogger/Blogspot sendiri telah menyediakan beberapa bentuk template "Standby" untuk dipilih.
Tetapi, bagaimana kalau Template yang disediakan oleh blogger (blogspot) tersebut kurang sesuai dengan selera atau harapan kita?
Jangan kawatir, Blogger/Blogspot juga menyediakan jalan lain dengan meng-upload dan meng-install sendiri Template Blogger dari penyedia lainnya.
Berikut ini saya ingin sharing cara untuk menggantikan template yang disediakan oleh Blogger/Blogspot maupun cara untuk menggantikan template dengan menggunakan template penyedia lainnya.

Cara Mengganti Template Blogger (Blogspot) dari Blogger sendiri

Berikut ini langkah-langkah untuk menggantikan template blogger (blogspot) yang terdapat di blogger sendiri:
  • Login ke Dashboard Blogger
  • Klik menu [Template]
  • Klik [Sesuaikan] 

  •  Pilih dan Klik bentuk Template yang sesuai dengan selera anda, dibawahnya akan tampil bentuk contoh dari template yang dipilih.
  • Setelah Cocok, Klik [Terapkan ke Blog] untuk memastikannya.

  • Selesai, anda telah mengganti template blogger/blogspot anda.

Cara Mengganti Template Blogger (Blogspot) dari Penyedia Template lainnya

Berikut ini adalah langkah-langkah untuk menggantikan template blogger/blogspot dari penyedia template lainnya seperti dari blogspottutorial.com atau btemplates.com :
  • Pertama kita perlu download dulu template blogger dari penyedia template seperti dari  blogspottutorial.com atau btemplates.com
  • Setelah download file template tersebut (biasanya masih berbentuk file kompresi dalam extension .zip atau .rar), kita perlu meng-extract-nya  dengan software extractor seperti WinZip,WinRar ataupun 7zip.
  • Setelah di Extract, hanya file yang berbentuk extension .xml yang akan di upload ke blogger.
  • Login ke Dashboard Blogger
  • Klik menu [Template]
  • Klik [Cadangkan/Pulihkan]  

  •  Klik [Telusuri] kemudian mencari file template yang ber-extension .xml yang di extract tadi. Dianjurkan untuk melakukan backup terlebih dahulu dengan klik [Unduh Template Lengkap].
  • Klik [Upload] kemudian tunggu beberapa saat hingga proses upload-nya selesai.
  • Selesai.....
Demikian cara mengganti template blogger/blogspot baik dari template blogger sendiri maupun template dari penyedia lainnya.

Semoga bermanfaat dan Selamat Mencoba....
Read more ...
Thursday, 13 June 2013

DOWNLOAD PESEDIT 2013 PATCH 3.8



Nah, pada kesempatan ini saya akan share file update game PES 2013 atau yang lebih dikenal dengan  sebutan PESEdit. Apa itu PESEdit? Saya juga kurang tahu, yang jelas dengan menginstall PESEdit terbaru, maka akan ada penambahan fitur pada game PES kita misalnya, ada penambahan sepatu baru, stadion baru, bursa transfer baru, tim atau club seak bola baru dsb. Untuk mengetahui apa saja yang baru dalam PESEdit Patch 3.8 ini, silahkan simak beberapa penjelasan berikut ini :

NEW FEATURES PESEDIT.COM 2013 PATCH 3.8

  • New boot: Nike Hypervenom Phantom
  • New faces: including Benteke, Tello, Verratti, a total of more than 800 faces
  • New kits: Ajax, Atlético Paranaense, Bahia, Botafogo, Bremen, Coritiba, Duisburg, England, Flamengo, Galatasaray, Goiás, Hamburger SV, Hertha BSC, Mainz, Manchester City, Norwich, Nürnberg, PSG, Vasco da Gama
  • Updated Brasileirão: Transfers, Kits, missing players and Lineups updated
  • Added missing players and transfers: 70+ players created / transfers made

GENERAL FEATURES PESEDIT.COM 2013 PATCH

  • Added new 1st division leagues: Bundesliga, Primera Division Argentina, Liga MX, Russian Premier League, Spor Toto Süper Lig, Superleague Greece, Raiffeisen Super League
  • Added new 2nd division leagues: 2. Bundesliga, Liga Adelante, Npower Championship, Serie B, Ligue 2, Brasileirão Série B, Primera B Nacional
  • Added other teams (Arminia Bielefeld, BATE Borisov, BSC Young Boys, Dnipro Dnipropetrovsk, FC Basel, KRC Genk, Metalist Kharkiv, Steaua Bucureşti, Videoton FC, Viktoria Plzen + Indonesia, Malaysia)
  • Correct kits for all Premier League, Liga ZON Sagres + all National & Classic Teams
  • Corrected names for fake players in unlicensed National teams and ML unlockable players
  • Faces: ~800 new faces (all fixed by PESEDIT)
  • Fixed kits for a lot teams including Barcelona, Manchester United and Sevilla
  • Includes newest DLC 6.00 & game version 1.04
  • Scoreboard and stadium switch in selector (download stadiums here)
  • Removed blur
  • Fixed boots + accessories for a lot players (Premier League, Ligue 1, Eredivisie, Serie A, Liga BBVA, Bundesliga and many more)


Bagaimana, apakah anda sudah faham / tahu apa itu fungsi PESEdit? Yang jelas dengan menginstall PESEdit kita akan menemukan hal baru dalam game PES yang terinstall di komputer kita. Ok bagi anda yang ingin segera mendownload, slahkan download PESEdit terbaru dari link dibawah ini :

Download PESEdit 2013 Patch 3.8 Terbaru :


Read more ...